10 June 2012

Ganti Gambar Header Blog

Hai sobat Mr. Andry yang saya banggakan, kali ini saya posting mengenai tampilan gambar header blog yang baru saja saya buat, yap..dengan tampilan baru ini, akan terlihat lebih simple dan fresh, dengan balutan warna header yang senada dengan halaman blog ini berwarna putih dan bergambar 2 buah cangkir yang entah isinya apa..teh atau kopi, kayaknya sih tes, soalnya ada kantong seduhan teh celupnya...he..he..he..

Lanjut ke pembahasan selanjutnya, header blog saya sebelumnya bergambar wayang Arjuna, karena saya cinta budaya Indonesia, namun seiring berjalannya waktu, bosan juga saya menggunakan header tersebut, akhirnya saya putuskan untuk mengganti header blog saya dengan yang lebih simple dan fresh, bermodalkan pencarian melalui mesin pencari google.com dan kata kunci header blog image maka saya menemukan header yang menurut saya pas untuk header blog saya.


Bermodalkan sedikit pengetahuan edit picture saya kemudian modifikasi header tersebut dengan menggunakan paint dari MS Office, akhirnya saya tambahkan judul Blog Mr. Andry dengan alamat blog di bawahnya. Bagaimana..?? terlihat cukup simple bukan header blog saya..??

Update :
Untuk font juga saya update agar lebih kelihatan eye catching dengan ketebalan warna yang lebih hitam, selain itu juga untuk font judul yang tadinya warna merah saya ganti menjadi warna hitam, khusus untuk font link saya beri warna biru muda, untuk membedakan antara font link dengan font teks, bagaimana..sudah lebih enak dilihat bukan..??

Related Story

3 comments:

  1. Terima kasih atas artikelnya.

    sepertinya anda berbakat untuk urusan membuat postingan yang ini, jujur saja kamu punya kelebihan tersendiri, dan saya akan berkunjung lagi bila ada waktu.



    #Semoga sehat selalu :D

    ReplyDelete
  2. ternyata tidak terlalu susah ya mas.. kalo di pelajari lebih detail malah kelihatan mudah.

    ReplyDelete